Paket Ekonomis Lyra-Giotto 4
Paket ECO merupakan paket ekonomis yang terdiri dari beberapa produk pilihan dari Giotto dan LYRA. Paket ECO adalah pilihan yang tepat jika anda ingin membeli beberapa produk namun dengan harga yang lebih ekonomis.
Paket ECO 04 terdiri dari :
- Giotto Oil Pastel Case 24 Colors
- Giotto 3,0 Color Triangular 12 Colors
- Giotto Turbo Color Wallet 12 Colors
- Giotto Mini Watercolor Blocks 12 Colors
- Giotto Glue Stick 10g
- LYRA Groove Slim Graphite Pencil HB
- LYRA Small Plastic Sharpener
- LYRA Modelling Clay 10 Colors
- Penghapus Ujian Nasional
- Buku Mewarnai untuk PAUD & TK
*Mohon untuk menanyakan stok sebelum order karena stok terbatas*